Wowwwww.... Uang Kertas Kuno 100 dan 500 Rupiah Tahun 1992 Berharga Jutaan

Bagi amu yang lahir pada tahun 80 an atau 90-an tentu tidak bakal asing dengan beberapa uang kertas kuno  ini. 

Beberapa uang kertas kuno yang beredar di tahuan 1990-an itu kini mendadak menjadi populer karena harganya yang sudah tidak sesuai dengan nominalnya, uang kertas kuno tersebut kini memiliki harga yang bikin semua orang zaman now merinding dan kaget bukan kepalang.

Mulai dari ratusan ribu hingga  sampai jutaan rupiah,, buseeet,, berikut adalah uang kertas kuno tahun 1992  dengan nilai ratusan perak yang harganya naik selangit dan bikin merinding

1. Uang Kertas Kuno Rp. 100


uang-kertas-kuno-ratusan-rupiah-berharga-jutaan-rupiah
uang kuno 100
Uang kertas yang berwarna merah ini dulu mungkin hanya bisa digunakan untuk membeli beberapa gorengan dan minuman es. 

Yaa,, saya masih ingat banget,, dengan memiliki uang sebesar Rp. 100 ini saya mampu membeli 3 gorengan dan 1 bungkus es, tentu saja itu pada zaman sekitar tahun 90-an     (Wak t u itu saya masih duduk di Bangku SD) , tapi setelah tahun 2000-an, uang ini tenggelam dan tak berharga.

Sekitar tahun 2016 uang kertas kuno ini justru malah mendadak pupuler karena harganya yang tidak waras alias melambung bagai roket.

Di beberapa situs online jual beli, uang kertas kuno Rp. 100 ini mencapai harga ratusan bahkan jutaan rupiah.

Jika tahun 90- an, saya hanya mampu membeli 3 gorengan dan 1 bungkus es, tapi tidak dengan saat ini, dengan uang kertas kuno tersebut mungkin saya bisa menggunakannnya untuk DP motor.

Pasalnya, uang kertas kuno tersebut konon dibandrol dengan harga Rp. 1.000.000.

Bagaimana,??? anda masih mau menyimpan uang kertas kuno Rp.100  itu atau menjualnya??

2. Uang kertas Kuno Rp. 500 Tahun 1992
uang-kertas-kuno-ratusan-rupiah-berharga-jutaan-rupiah
uang kuno 500

Dulu uang kertas yang bergambar rumah adat kalimantan dan orang utan ini mungkin tidaklah seberapa harganya, saat ini uang kertas dengan gambar orang utan  ini ternyata dibandrol dengan harga yang sangat fantastis yakni sekitar Rp. 1,5 Juta.

Hmmmm... masih mau nyimpen duit gambar orang Utan  ini?? saran saya sih mendingan di jual aja, lumayan kan kalau kamu punya 10 lembar saja berarti kamu sudah bisa ngantongi uang sebesar Rp. 15 juta.

Demikian review seputar uang kertas kuno tahun 1992 senilai ratusan perak yang bernilai jutaan rupiah. Semoga bermanfaat.

Sumber : Dream (dot) id

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »